Kecamatan Banyuwangi melakukan berbagai upaya penanganan menghadapi pandemi Corona. Salah satunya membuat dapur umum untuk meringankan beban warga terdampak.
Program Belajar dari Rumah TVRI masih akan tayang untuk siswa dari semua tingkat sekolah. Berikut jadwal Belajar dari Rumah TVRI hari ini Rabu (6/5/2020).
Kemendikbud mengatakan sudah mengingatkan sekolah dan Disdik sejak lama agar siswa tidak melakukan aksi coret-coretan seragam saat hari pengumuman kelulusan.
Ada beberapa faktor yang membuat penerapan prinsip 'classroom as usual' dalam kegiatan belajar mengajar online tidak ideal dalam situasi pandemi saat ini.