detikNews
Aku Hitam dan Putih
Pembaca detikcom, Ronny Arian Hidayat, memadukan puisi dan foto sebagai bentuk ungkapan kekhawatirannya menjelang Pemilu 2014. Ronny ingin mengajak kita semua berkaca tentang janji-janji politisi yang marak diumbar menjelang Pemilu.
Kamis, 03 Apr 2014 12:50 WIB







































