Tawuran antar warga pecah di kawasan Bintara, Bekasi Kota, di pinggir tol JORR. Sebuah mobil Mitsubishi Pajero menjadi korban lemparan batu dalam aksi tawuran itu.
Perum Perumnas dan Triputra Multi Graha siap membangun dua tower terakhir Rusunami Centerpoint Bekasi Barat. Apartemen ini akan dibanderol sekitar Rp 160 juta per unit.
Kemacetan parah terjadi di ruas Tol JORR Pasar Rebo, Jaktim arah Pondok Indah. Macet disebabkan kecelakaan beruntun antara 8 truk TNI dan 2 mobil pribadi di terowongan Pasar Rebo. Kendaraan nyaris tak bergerak.
PT Astra International Tbk dan anak perusahaannya (ASII) menghasilkan laba bersih Rp 13,4 triliun hingga triwulan III-2011, naik 28,84% dari periode yang sama tahun lalu Rp 10,4 triliun.