detikNews
33 Orang Jakarta Meninggal Akibat DBD Sepanjang 2009
Sepanjang 2009, 33 warga Jakarta meninggal akibat demam berdarah dangue (DBD) dari 18.037 pengidap DBD. Angka ini mengalami penurunan di banding tahun sebelum-sebelumnya.
Jumat, 06 Nov 2009 17:20 WIB







































