detikNews
TNI Sebut Ada Tembakan dari Atas Bukit di Paniai Papua, Bukan dari Aparat
"Kalau di atas bukit ada tembakan, sedangkan TNI tidak ada dan Polisi tidak ada di situ. Jadi siapa itu. Nah itu saja," ujar KSAD Jenderal Gatot Nurmantyo.
Rabu, 10 Des 2014 12:06 WIB







































