Indonesia Travel & Holiday Fair (ITHF) kembali digelar untuk yang kedua kalinya tahun ini. Bertempat di Balai Kartini, Jakarta, Anda bisa berburu paket wisata dan tiket pesawat murah!
Beberapa pesawat kepala negara sahabat yang akan menghadiri pelantikan Jokowi sebagai presiden besok, mulai mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma. Lantas, bagaimana dengan jadwal pesawat sipil yang menuju dan dari Bandara Halim?
Bandara Halim Perdanakusuma telah dibuka untuk penerbangan sipil, meski baru Citilink yang membuka penerbangannya. Halim juga dikenal sebagai bandara jet pribadi.
Tak ada batasan dalam liburan, sebentar atau lama, sama-sama seru. Yang satu ini keliling Jawa Timur dalam waktu 4 hari. Berkunjung Bromo, Lumpur Lapindo, bahkan sampai ke Madura. Super asyik!