detikFinance
DPD Minta Blanket Guarantee Selektif
Desakan agar dana nasabah di bank dijamin penuh (blanket guarantee) semakin meluas. Dewan Perwakilan Daerah (DPD) meminta pemerintah segera menerapkan kebijakan itu.
Kamis, 13 Nov 2008 13:03 WIB







































