Tim Koordinasi Pembinaan dan Pengawasan Makanan dan Obat (TKP2MO) Pemkot Blitar menemukan beberapa takjil yang mengandung bahan yang berbahaya bagi tubuh.
Sebagian orang meyakini bahwa lalat bisa jadi indikator bahan kimia berbahaya pada makanan. Misalnya, tidak ada lalat yang mau hinggap jika mengandung boraks.
Tradisi yang selalu ada pada saat bulan Ramadan tiba adalah buka puasa bersama. Ini bukan sekadar soal makan bersama, melainkan terdapat nilai yang lebih luhur.