detikNews
Jongko Terendam, Ai Tetap Cari Rejeki
Ai (55), warga Kampung Cieunteung, Kabupaten Bandung, tetap berjualan rambutan meski jongkonya terendam banjir. Saat musibah menerpa, semangat Ai masih mengalir demi keluarga.
Sabtu, 06 Feb 2010 21:02 WIB







































