detikNews
Pengunjung CFD Buah Batu Naik 100 Persen
Kadishub Kota Bandung yang juga Ketua Pelaksana Car Free Day (CFD) Prijo Soebandono mengklaim pengunjung CFD Buah Batu hari ini naik 100 persen dibandingkan pada uji coba pekan lalu.
Minggu, 05 Jun 2011 18:21 WIB







































