Buaya itu kerap menghindar dari kejaran petugas yang berniat menangkapnya. Padahal, buaya ini sudah memperlihatkan diri dan berjemur di atas endapan lumpur.
BKSDA mengamankan satwa langka Owa Jawa dan beberapa ekor satwa dilindungi lainnya. Kesemua satwa itu didapat dan diserahkan oleh warga di Cilegon, Banten.