detikOto
BMW X1 Dibanderol Mulai Rp 598 Juta
BMW kembali mengukuhkan diri di belantika pasar mobil Indonesia dengan mengeluarkan mobil teranyarnya, BMW X1. Tidak tanggung-tanggung dua tipe X1 langsung mereka luncurkan yakni tipe mesin bensin dan dieselnya.
Kamis, 15 Jul 2010 10:41 WIB







































