Jokowi dikenal sangat serius dalam pembangunan infrastruktur. Ratusan kilo meter (km) jalan baik tol maupun nasional telah membentang mulus di berbagai daerah.
Yovan tiba di Jakarta setelah menempuh perjalanan sekitar 3 jam 45 menit dari Bandung. Dia mengatakan tak mengalami kemacetan karena lewat jalur non tol.