detikNews
RUU Jabatan Hakim, Utang Konstitusi yang Belum Terbayar
Sejak Indonesia merdeka 69 tahun lalu, konstitusi mengamanatkan adanya UU tentang Jabatan Hakim. Sayang, hingga hari ini UU itu belum terbentuk.
Rabu, 24 Jun 2015 09:02 WIB







































