Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan PSSI bakal menaturalisasi tiga pemain untuk memperkuat Timnas Indonesia menuju kualifikasi Piala Dunia. Siapa saja?
PSSI akan umumkan direktur teknik baru pekan ini. Proses negosiasi masih berlangsung untuk menggantikan Indra Sjafri dan mengembangkan sepakbola nasional.
PSSI berencana mengumumkan direktur teknik (dirtek) yang baru pada 28 Februari 2025. Saat ini, pihaknya masih menunggu respons akhir dari sosok terkait.
Ketum PSSI, Erick Thohir mem-posting foto saat dirinya beribadah umroh. Di Tanah Suci, Erick bersujud dan memohon maaf sebagai manusia yang tidak sempurna.