Kamu perlu bersantai dan rileks di tengah kepadatan kerja. Bisa hangout saat makan siang atau bahkan selepas jam kerja bersama circle kamu di Chillax Sudirman.
Kawasan Cipete, Jakarta Selatan dikenal sebagai salah satu surganya kafe. Ada beberapa kafe baru di Cipete yang cozy buat nongkrong santai. Cek daftarnya!