detikSport
Pebalap 12 Negara Ramaikan Asia Auto Gymkhana Championship di Yogya
Pebalap dari 12 negara dipastikan bakal mengaspal pada kompetisi Asia Auto Gymkhana Championship (AAGC) 2019 di Yogyakarta.
Jumat, 12 Jul 2019 21:43 WIB







































