detikOto
Jeep Jadi Sponsor Juventus
Kedekatan klub sepakbola Juventus dan merek mobil Jeep tampaknya makin erat. Jeep dipastikan akan menjadi sponsor Juventus FC untuk tiga musim ke depan. Logo Jeep pun dipastikan akan ada di kustum tim Juventus.
Kamis, 12 Apr 2012 08:46 WIB







































