detikNews
Antusiasme WNI di Washington Nyoblos, Antre Sejak Sebelum TPS Dibuka
Pelaksanaan Pemilu di Washington dilaporkan berlangsung aman dan kondusif, bahkan puluhan WNI sudah antre di TPS sejak sebelum dibuka.
Senin, 15 Apr 2019 08:45 WIB







































