Saat ini vivo masih akan fokus pada penjualan V19 di Indonesia. Agar konsumen mendapatkan pilihan, vivo sengaja menghadirkan V19 dalam dua varian kapasitas ROM.
Dengan AI Color Portrait pengguna dapat menghasilkan foto yang menjaga warna pada objek dengan membuat latar belakang menjadi hitam putih atau monokrom.
Rasanya sudah banyak fitur Galaxy Note 20 yang terungkap. Tapi ternyata masih ada sejumlah fitur yang tersembunyi sehingga belum banyak diketahui. Apa saja?