detikNews
Serangan Militan Tewaskan 6 Polisi Pakistan
Para militan bersenjata api dan roket menyerang sebuah pos pemeriksaan polisi di Pakistan. Baku tembak pun terjadi hingga menewaskan enam polisi.
Senin, 15 Okt 2012 14:41 WIB







































