detikFinance
Krisis Yunani, Warga Hanya Boleh Tarik 60 Euro/Hari di ATM
Yunani terancam bangkrut, karena tidak sanggup membayar utang IMF. Mencegah kepanikan penarikan dana besar-besaran, pemerintah Yunani membatasi tarik tunai dari ATM.
Selasa, 30 Jun 2015 08:36 WIB







































