KPU Larang Cagub Rapat Terbuka
KPU Jawa Timur melarang kandidat calon gubernur Jatim dalam Pilgub putaran kedua melakukan rapat umum terbuka. Para kandidat hanya dianjurkan untuk mempertajam visi misi.
Senin, 20 Okt 2008 16:31 WIB







































