Bulan ramadan identik dengan kuliner yang berbau Timur Tengah. Di fetival yang satu ini Anda bisa mendapatkan suasana serta berbagai hidangan a la Timur Tengah dan tradisional Indonesia. Pastinya pas menjadi tujuan tempat berbuka puasa sore nanti!
Bulan ramadan identik dengan kuliner yang berbau Timur Tengah. Di festival yang satu ini Anda bisa mendapatkan suasana serta berbagai hidangan a la Timur Tengah dan tradisional Indonesia. Pastinya pas menjadi tujuan tempat berbuka puasa sore nanti!
Senyampang bulan Ramadhan, inilah saat yang tepat untuk menjajal Eat & Eat yang baru di Gandaria City yang juga baru. Ada 24 kedai yang menampilkan makanan dan minuman halal yang bisa dijadikan tempat berbuka puasa.
Mau buka puasa ke mana lagi? Untungnya, sekarang kian banyak tempat berbuka puasa "musiman" yang dihadirkan di berbagai pelosok Jakarta. Salah satunya adalah 'Arabian Night' yang berlokasi di La Piazza ini.
Sejak beberapa tahun belakangan ini, pengelola Mal Kelapa Gading juga setia menyelenggarakan acara kuliner yang diberi tajuk Arabian Night, di sekitar lokasi La Piazza, Mal Kelapa Gading 3. Buka sore menjelang berbuka, acara ini sekaligus menjadi lokasi ngabuburit yang populer.
Budaya Minangkabau atau yang dikenal Gebu Minang Jatim menggelar pasar tradisional atau bazar makanan dan minuman selama bulan ramadan. Acara dimulai 13-28 Agustus 2010.
Penyelenggara Ramadan Fair dinilai pilih kasih dalam pembagian stan jualan karena tidak mengutamakan warga sekitar. Akibatnya, tak kurang dari lima puluh warga Kelurahan Kota Matsum dan Kelurahan Mesjid, Kecamatan Medan Kota, Medan, pun protes.
Di saat udara panas berangin, ikan berkuah asam segar khas Aceh ini dijamin bisa menggugah selera makan. Menyantap kepala ikanpun bakal menambah keasyikan makan!