detikNews
Agar Lebih Akrab, Siswa SMA 6 & SMA 70 Ikuti Pelatihan ESQ Bersama
Murid-murid SMA 6 dan SMA 70 Jakarta beberapa kali terlibat tawuran. Nah untuk mengakrabkan siswa kedua sekolah yang bertetangga itu, digelarlah pelatihan Emotional Spiritual Quotient (ESQ) bersama.
Kamis, 11 Okt 2012 09:32 WIB







































