Secara spiritual, Baladika meyakini bahwa kawasan Teluk Benoa adalah kawasan suci dimana setidaknya terdapat 60 titik sakral. Mereka berkumpul menolak reklamasi
Maraknya galian C tak berizin di Kabupaten Banyuwangi, kembali disoroti DPRD setempat. Mereka memberi batas waktu tiga minggu bagi para pemilik mengurus izin.
Ada tiga hal yang DPRD Jatim temukan dalam sidak kali ini. Tiga itu adalah persoalan izin amdal, jaminan reklamasi, dan ganti rugi lahan yang ditambang