Sepakbola
Allegri Tak Terlalu Kecewa dengan Posisi Milan
Posisi AC Milan di klasemen saat ini memang masih jauh dari papan atas. Meski demikian, Massimiliano Allegri tak terlalu kecewa mengingat banyaknya perubahan yang terjadi di dalam skuatnya.
Senin, 31 Des 2012 18:48 WIB







































