detikHealth
Dada Sesak Saat Ambil Napas Panjang, Pertanda Sakit Jantung?
Akhir-akhir ini saya sering merasakan sesak di dada. Paling terasa kalau saya ambil napas panjang, rasanya sesak sampai punggung saya sakit. Apakah ini gejala jantung atau bagaimana Dok?
Kamis, 22 Mei 2014 12:15 WIB







































