Maka dibutuhkan orang-orang yang bisa mendengarkan keluhan dan mendampingi pelaku bunu diri. Berani pasang badan apa pun yang terjadi. Bukan dengan mati. Tapi, usaha keras menyelesaikannya dengan cara yang lebih baik.
Hujan deras yang mengguyur wilayah DKI Jakarta sejak sore hingga malam membuat banjir di wilayah Kampung Rambutan, Jakarta Timur. Ketinggian air hingga selutut orang dewasa. Bahkan ada yang ketinggiannya mencapai satu meter.
Kecelakaan beruntun terjadi di KM 21 di Tol JORR yang mengarah ke Kampung Rambutan. Akibat kecelakaan ini, jalur menuju Kp Rambutan pun praktis mengalami kemacetan parah.
Peninggian jembatan dan pembangunan jembatan layang di Kalibata tidak hanya menimbulkan kemacetan. Namun juga merugikan para awak kendaraan umum yang melalui jalur tersebut.
Jika para sopir angkutan menolak wacana pembatasan penumpang, tidak begitu dengan para pengguna angkutan. Buat para penumpang, pembatasan itu lebih baik untuk mencegah terjadinya kriminalitas, atau pun perbuatan asusila.
Setelah mewacanakan penggunaan AC pada metromini, kali ini Kementerian Perhubungan kembali membuat usulan untuk membatasi penumpang sampai 30 orang. Para sopir menolak mentah-mentah usulan ini.
Saya berharap Management PT Mayasari Bakti dapat memperhatikan kinerja dari para supir dan kernet bus-nya di jalan. Bukan hanya meminta ongkos lebih dari para penumpang tetapi juga harus bisa memperbaiki pelayanannya.