Harian Detik
Semen Padang Lega Bisa Tampil di Piala AFC
Juara Liga Primer Indonesia, Semen Padang, lega setelah FIFA menunda memutuskan sanksi untuk Indonesia. Semen Padang berharap konflik organisasi sepak bola di Indonesia itu cepat selesai sehingga bisa terus berkiprah di Piala AFC.
Senin, 17 Des 2012 06:00 WIB







































