detikTravel
Stasiun Kyoto, Mewah Banget!
Di Jepang, kereta jadi alat transportasi utama. Tak heran stasiun di sana dibuat besar, bersih dan teratur. Jadi jangan kaget jika Anda singgah di stasiun Kyoto dan melihat kemegahannya seperti mal kelas atas.
Jumat, 27 Jun 2014 16:29 WIB







































