Water Canon dan 500 Polisi Jaga Sidang Jhon Kei
Imbas sidang penganiayaan berat di Ambon, Jhon kei Cs nyaris ricuh beberapa waktu lalu, kini sidang lanjutan di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya diperketat. Water canon dan 500 polisi disiagakan.
Senin, 16 Feb 2009 12:17 WIB







































