detikNews
Saat Ditangkap Interpol, Nazaruddin Tidak Melawan
Mantan Bendahara Umum DPP Partai Demokrat M Nazaruddin ditangkap aparat interpol Kolombia di Kota Cartagena. Saat ditangkap, Nazaruddin tidak melakukan perlawanan. Dia tidak membawa senjata dan juga tidak dikawal oleh bodyguard.
Senin, 08 Agu 2011 18:54 WIB







































