detikNews
Jordania Ajak Indonesia Gabung Koalisi Negara Muslim Lawan Terorisme
Indonesia dipuji karena tetap bisa menjaga nilai pluralitas dalam bermasyarakat. Apalagi Indonesia merupakan negara demokratis ketiga terbesar di dunia.
Rabu, 16 Des 2015 13:07 WIB







































