Prilly Latuconsina kembali jadi sorotan karena penampilannya yang terlihat berbeda di foto unggahan terbaru. Biasa tampil tanpa poni, kali ini Prilly berponi.
Sri Yuliana, terduga pelaku penculikan balita Bilqis di Makassar, ditangkap setelah terekam CCTV. Bilqis ditemukan selamat di Jambi setelah enam hari hilang.