Dermaga eksekutif Pelabuhan Merak ditutup sementara usai KMP Port Link III menabrak jembatan bergerak di dermaga itu. Penutupan dilakukan untuk investigasi.
Jaringan retail perkakas rumah tangga, AZKO menerima Anugerah Ekonomi Hijau detikcom Apresiasi atas Inisiatif Retail dalam Pengelolaan Sampah Elektronik.