Konser internasional Coldplay dihelat di Singapura pada akhir Januari. Bagi traveler yang menonton, bisa juga mampir ke beberapa event menarik di Singapura.
Beberapa konser yang bikin heboh di tahun 2023 pun tercatat menjadi konser terbesar di Indonesia. Sebut saja konser Coldplay pada 15 November 2023 lalu.
Siapa nih yang sudah tidak sabar menonton aksi panggung Coldplay di Singapura? Berapa ya harga tiket pesawat menjelang konser yang digeber mulai 23 Januari itu?