detikInet
Kuntit Samsung & LG, Smartwatch HTC Pakai OS Sendiri
Mengikuti Samsung dan LG yang telah membenamkan OS buatannya sendiri, HTC sepertinya juga akan melakukan hal sama pada smartwatch besutannya. Tapi meski pakai OS sendiri, smartwatch HTC tetap akan bisa disambungkan ke perangkat Android, dan menariknya juga iOS.
Kamis, 12 Feb 2015 15:59 WIB







































