detikNews
Siap Tindaklanjuti 'Sidak' Priyo, BK DPR Tunggu Aduan
Badan Kehormatan (BK) DPR RI menyatakan siap menindaklanjuti dugaan pelanggaran kode etik Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso saat berkunjung ke LP Sukamiskin. Tapi BK menunggu adanya aduan masuk ke sekretariatnya.
Senin, 03 Jun 2013 07:49 WIB







































