detikInet
AS Akui Hacker Cina Serang Departemen Perdagangan
Departemen Perdagangan Amerika Serikat mengakui adanya serangan ke komputer-komputernya. Pelakunya diduga para hacker yang melancarkan serangan dari server-server Cina.
Senin, 09 Okt 2006 17:18 WIB







































