Sepakbola
Simeone: Persaingan Internal di Lini Depan Bagus untuk Atletico
Kepulangan Fernando Torres membuat stok striker yang dimiliki Atletico Madrid bertambah banyak. Menurut pelatih Diego Simeone, ketatnya persaingan internal di lini depan bagus untuk timnya.
Jumat, 02 Jan 2015 23:24 WIB







































