detikNews
Penjelasan Trimedya Soal Pertemuan dengan Komjen Budi dan Hadar Gumay
Ketua DPP PDIP Trimedya Pandjaitan menjelaskan panjang lebar soal pertemuannya dengan Komjen Budi Gunawan dan Komisioner KPU Hadar Nafis Gumay di sebuah rumah makan di Jakarta Selatan. Trimedya menegaskan pertemuan itu tak disengaja.
Selasa, 10 Jun 2014 22:36 WIB







































