Yummy, Segarnya Es Krim Leci ala Savoy Homann
Tak hanya buah Strawberry saja yang cocok dengan es krim. Buah leci yang memiliki dominasi rasa manis dan asam yang khas pun, ternyata enak juga loh disajikan dengan es krim vanilla yang lezat.
Senin, 03 Jan 2011 08:14 WIB







































