detikOto
Wow, Koleksi Mobil Paul Walker Bakal Dijual
Meninggalnya Paul Walker akibat kecelakaan di California, Amerika Serikat (AS) beberapa waktu lalu menorehkan luka dalam bagi banyak pihak. Dibalik sosoknya sebagai aktor, ternyata Walker memiliki hobi di dunia otomotif.
Senin, 05 Mei 2014 17:10 WIB







































