detikHot
Ditanya Soal Perceraiannya, Olla Ramlan Teteskan Air Mata
Presenter cantik Olla Ramlan sepertinya masih sedih karena hubungannya dengan sang suami, Alex Tian harus kandas di tengah jalan. Bahkan, Olla meneteskan air matanya saat membicarakan perceraiannya itu lagi.
Kamis, 21 Okt 2010 12:07 WIB







































