detikNews
Makanan Basi, PPIH Bantah Tunjuk Katering Tak Bonafid
Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi akan menempatkan pengawas untuk mengawasi dapur dan distribusi makanan perusahaan katering menyusul kasus katering basi yang terjadi hingga lima kali di Madinah.
Selasa, 07 Des 2010 06:08 WIB







































