detikSport
Mulai Blusukan, Menpora Akui Dapat Perspektif Baru
Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi mengaku terkesan dengan blusukannya ke beberapa tempat olahraga hari ini. Ia merasa mendapat pandangan baru soal olahraga Indonesia.
Kamis, 30 Okt 2014 15:20 WIB







































