Tim Prabowo Subianto-Sandiaga Uno meminta KPU berhati-hati dalam memilih moderator debat capres. PPP mengaku heran atas cara pandang BPN yang selalu negatif.
Golkar tak mempermasalahkan nama moderator yang akan memandu debat capres. Namun moderator harus netral dan memiliki kapasitas memandu debat dengan baik.