Vaksin Sinovac disebut tak bisa untuk syarat umroh karena belum tersertifikasi WHO. Kabar baiknya, BPOM memperkirakan April bakal sudah tersertifikasi.
Pemerintah telah menetapkan 1 Ramadhan 1442 Hijriah Selasa besok. Malam ini, Masjid Istiqlal menggelar salat tarawih berjamaah dengan kapasitas terbatas.