detikNews
Jamwas Akan Periksa Jaksa Perkara Thariq Khan
Tim jaksa pada Jamwas Kejagung akan memeriksa sejumlah jaksa yang menangani perkara Bank Century dengan terdakwa Thariq Khan. Pemeriksaan ini menyusul kesimpulan sementara dalam eksaminasi berkas perkara Thariq yang mengindikasikan adanya pelanggaran disiplin.
Rabu, 02 Mar 2011 17:50 WIB







































